Silahkan tambahkan beberapa pengaturan seperti berikut:
define('WP_MEMORY_LIMIT', '512M');
– Letakkan kode diatas pada bagian wp-config
—
php_value upload_max_filesize 512M
php_value post_max_size 512M
php_value max_execution_time 300
php_value max_input_time 300
– Dan letakkan kode diatas ini pada bagian htaccess
Jika anda mendapati eror 403 saat melakukan update pada editor elementor, maka silahkan tambahkan code berikut ini pada htacess website Anda.
<IfModule mod_security.c>
SecFilterEngine Off
SecFilterScanPOST Off
</IfModule>
Untuk beberapa layanan hosting ada yang membatasi pengeditan optimasi ini, jadi jika ada terjadi eror, pastikan backup terlebih dahulu sebelum menambahkan code script diatas. Untuk bagian baris mod_security, baiknya tidak ditambahkan terlebih dahulu pada htacess anda, kecuali anda mendapati error 403 saat melakukan update pada editor elementornya.
Untuk detailnya silahkan tonton video berikut ini: